Harga OPPO Find X dan Spesifikasi Update Juli 2018

Harga OPPO Find X dan Spesifikasi Update Juli 2018 - Setelah resmi meluncur pada Selasa (19/6/2018) di Paris Prancis OPPO Find X akan segera rilis di Indonesia, Smartphone ini di kabarkan akan di produksi langgung di Tangerang Indonesia. Tetapi tentu saja  smartphone ini harus memenuhi syarat aturan TKDN Indonesia dengan produksi langsung dari pabrik OPPO di Tangerang. 

Kehadiran OPPO find X ini tentu sangat di tunggu-tunggu para pecinta smartphone yang ada di tanah air. Meskipun smarphone akan tersedia di pasar China pada Agustus 2018 yang akan datang, namun telah beredar kabar OPPO Find X bakal dipasarkan di Indonesia. Ini diungkapkan PR Manager OPPO Indonesia Aryo Meidianto kepada media. OPPO Find X segera menyambangi pasar smartphone di tanah air. Aryo Meidianto mengungkapkan pre-order OPPO Find X akan dimulai Juli 2018, sedangkan barangnya akan dikirimkan pada Agustus mendatang.

Harga Smarphone Oppo Find X

Harga smarphone OPPO Find X ini di Paris Prancis dibanderol tembus kisaran Rp. 16,2 Juta. Terkait harga di China, Find X Standar Edition dijual seharga 4.999 yuan atau sekitar Rp 10,8 juta. Find X Super Flash Edition dilepas 5.999 yuan atau sekitar Rp 12,9 juta. Sementara Find X lamborghini dibanderol 9.999 yuan atau sekitar Rp 21,6 juta. 

Semoga saja murahnya harga di China akan di terapkan di Indonesia walaupun sampai saat ini belum diinformasikan berapa nanti banderolnya. Meskipun OPPO Find X dipastikan segera rilis di Indonesia, namun pihak OPPO di Indonesia belum bisa memastikan kapan tepatnya smartphone flagship ini meluncur di tanah air. Begitu juga dengan bandrol harga OPPO Find X yang akan ditawarkan kepada konsumennya di Indonesia. Smartphone premium ini diharapkan akan dibanderol dengan harga lebih murah di pasar Indonesia dibandingkan dengan harganya di pasar Eropa dan juga di negara tetangga.

Spesifikasi Oppo Find X

Di China sendiri OPPO Find X terbagi menjadi 3 Seri yaitu Find X Standar Edition, Super Flash Edition, dan Lamborghini Edition. 
Harga OPPO Find X dan Spesifikasi Update Juli 2018
Secara keseluruhan Spesifikasi ketiga seri itu tidak ada perbedaan baik tampilan, layar, prosesor, RAM, maupun kamera depan dan belakang. Perbedaan Hanya terdapat pada Kapasitas memori Internal dan Fitur pengisian baterai saja.

Ringkasan Spesifikasi OPPO Find X

Ukuran Layar6.4 inches
Resolusi1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio
OS verAndroid 8.0 Oreo
CPUQualcomm Snapdragon 845 Octa-core (4x 2.8GHz & 4x 1.7GHz)
Kecepatan CPU2.8GHz & 1.7GHz
Storage256GB
External StoragemicroSD up to 400GB
RAM8GB
Kamera Utama16MP + 20MP
Kamera Depan25MP
Battery3730 mAh
Dimensi156.7 x 74.2 x 9.6 mm
Berat186 g
WarnaBordeaux Red, Glacier Blue

Kelebihan OPPO Find X

  • Desain Layar Berponi Unik
  • Desain layar yang benar-benar bezel-less dan penuh
  • Desain Tiga Kamera Geser Tanpa Notch 
  • Menggunakan sensor wajah untuk membuka kunci ponsel dan aplikasi penting lainnya

Kekurangan OPPO Find X

  • Bandrol yang Harga Tinggi 
  • Tidak memiliki Sensor Sidik Jari

Itulah Harga Oppo Find X dan Spesifikasi Terbaru 2018.
Kata Kunci yang Anda Cari
oppo find x harga
spesifikasi oppo find x
oppo find x
harga hp oppo find x
harga oppo find x indonesia
harga oppo find x 2018
oppo fine x
spek hp oppo a71
samsung a6
cara screenshot panjang oppo
cara screenshot oppo f7
harga bekas oppo a57
casing hp oppo f7
oppo f7 youth
spek oppo neo 5
cara restart hp oppo
oppo a83 2018
harga oppo a83 2018
oppo a71 blue
spesifikasi oppo a71 2018
oppo find 7
casing oppo f7
spek oppo f1s
cara menyembunyikan aplikasi di oppo